Analisa Pengaruh Motivasi Kerja Dan Disiplin Kerja Di Kantor Polsek Pamon Praja Kabupaten Mesuji Terhadap Kinerja Pegawai

Authors

  • tria vitanova manajemen

Keywords:

Motivasi kerja, Kedisiplinan kerja, Kinerja pegawai.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi kerja, kedisiplinan kerja terhadap kinerja pegawai di kantor Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Mesuji. Polpulasi penelitian adalah pegawai Kantor Satuan Polisi Pamong Paraja Kabupaten Mesuji, sedangkan sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 pegawai Kantor Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Mesuji. Jenis Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode analisis regresi berganda dikarnakan didalam penelitian ini menggunakan lebih dari satu variabel independent yang memengaruhi variabel dependent. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini berupa angket atau kuesioner. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu sampel jenuh dimana seluruh populasi dijadikan sampel. Sampel jenuh merupakan teknik penentuan sampel apabila seluruh bagian populasi digunakan sebagai sampel. Analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda, dengan menggunakan uji t dan uji F serta Koefisiensi determinasi (R2). Hasil penelitian menunjukkan bahwa motivasi kerja, kedisiplinan kerja secara parsial berpengaruh pada kinerja pegawai di Kantor Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Mesuji.

References

Abudhahir, R. A., Mahdun, M., & Nor, R. M. (2015). Need analysis and material development in English for specific purposes in relation to English for Islamic studies. Journal of Management & Muamalah, 5(2), 55–62.

Ahdan, S., & Sari, P. I. (2020). Pengembangan Aplikasi Web untuk Simulasi Simpan Pinjam (Studi Kasus: Lembaga Keuangan Syariah Bmt L-risma. Jurnal Tekno Kompak, 14(1), 33–40.

Anita, K., Wahyudi, A. D., & Susanto, E. R. (2020). Aplikasi Lowongan Pekerjaan Berbasis Web Pada Smk Cahaya Kartika. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi, 1(1), 75–80.

Bakri, M., & Irmayana, N. (2017). Analisis Dan Penerapan Sistem Manajemen Keamanan Informasi SIMHP BPKP Menggunakan Standar ISO 27001. Jurnal Tekno Kompak, 11(2), 41–44.

Damayanti, D. (2020). RANCANG BANGUN SISTEM PENGUKURAN KESELARASAN TEKNOLOGI DAN BISNIS UNTUK PROSES AUDITING. Jurnal Tekno Kompak, 14(2), 92–97.

Dwinta, H. (2017). PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP MINAT MEMBELI BARANG ONLINE: STUDI KASUS MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UIN RADEN FATAH PALEMBANG.[SKRIPSI]. UIN RADEN FATAH PALEMBANG.

Hamidy, F. (2016). Pendekatan Analisis Fishbone Untuk Mengukur Kinerja Proses Bisnis Informasi E-Koperasi. Jurnal Teknoinfo, 10(1), 11–13.

Hidayat, R. (2014). Sistem Informasi Ekspedisi Barang Dengan Metode E-CRM Untuk Meningkatkan Pelayanan Pelanggan. Sisfotek Global.

Husna, N., Novita, D., Kharisma, O., Ayuning, N. W., & Mundarsih, M. (2021). Income and Net Profit of Culinary MSMEs in Bandar Lampung Before and After Using Fintech Payments. Jurnal Manajemen Dan Bisnis (Performa), 18(1), 14–18.

Ichsanudin, I., & Gumantan, A. (2020). Tingkat Motivasi Latihan Ukm Panahan Teknokrat Selama Pandemi Covid. Journal Of Physical Education, 1(2), 10–13.

Lestari, I. D., Samsugi, S., & Abidin, Z. (2020). Rancang Bangun Sistem Informasi Pekerjaan Part Time Berbasis Mobile Di Wilayah Bandar Lampung. TELEFORTECH: Journal of Telematics and Information Technology, 1(1), 18–21.

Lestari, P., Darwis, D., & Damayanti, D. (2019). Komparasi Metode Ecomomic Order Quantity Dan Just In Time Terhadap Efisiensi Biaya Persediaan. Jurnal Akuntansi, 7(1), 30–44.

Logo, J. F. B., Wantoro, A., & Susanto, E. R. (2020). Model Berbasis Fuzzy Dengan Fis Tsukamoto Untuk Penentuan Besaran Gaji Karyawan Pada Perusahaan Swasta. Jurnal Teknoinfo, 14(2), 124–130.

Mahmuda, S., Sucipto, A., & Setiawansyah, S. (2021). Pengembangan Sistem Informasi Pengolahan Data Tunjangan Karyawan Bulog (TKB)(Studi Kasus: Perum Bulog Divisi Regional Lampung). Jurnal Ilmiah Sistem Informasi Akuntansi, 1(1), 14–23.

Mardinata, E., & Khair, S. (2017). Membangun Sistem Informasi Pengelolahan Data Nasabah. 17(1), 27–35.

Munandar, G. A., & Amarudin, A. (2017). Rancang Bangun Aplikasi Kepegawaian Pegawai Negeri Sipil Dan Pegawai Honorer pada Badan Kepegawaian dan Diklat Kabupaten. Jurnal Teknoinfo, 11(2), 54–58.

Neneng, N., Adi, K., & Isnanto, R. (2016). Support Vector Machine Untuk Klasifikasi Citra Jenis Daging Berdasarkan Tekstur Menggunakan Ekstraksi Ciri Gray Level Co-Occurrence Matrices (GLCM). JSINBIS (Jurnal Sistem Informasi Bisnis), 6(1), 1–10.

Novita, D., & Husna, N. (2020). Peran ecolabel awareness dan green perceived quality pada purchase intention. Jurnal Manajemen Maranatha, 20(1), 85–90.

Novita, D., Husna, N., Azwari, A., Gunawan, A., Trianti, D., & Bella, C. (2020). Behavioral Intention Toward Online Food Delivery (OFD) Services (the study of consumer behavior during pandemic Covid-19). Jurnal Manajemen Dan Bisnis (Performa), 17(1), 52–59.

Phelia, A., & Damanhuri, E. (2019). Kajian Evaluasi Tpa Dan Analisis Biaya Manfaat Sistem Pengelolaan Sampah Di Tpa (Studi Kasus TPA Bakung Kota Bandar Lampung) Evaluation Of Landfill And Cost Benefit Analysis Waste Management System Landfill.

Prayogo, D., Pondaag, J., & Ferdinand Tumewu, F. (2017). Analisis Sistem Antrian Dan Optimalisai Pelayanan Teller Pada PT. Bank Sulutgo. Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 5(2), 928–934.

Rahman, Y. A. (2021). Vaksinasi Massal Covid-19 sebagai Sebuah Upaya Masyarakat dalam Melaksanakan Kepatuhan Hukum (Obedience Law). Khazanah Hukum, 3(2), 80–86. https://doi.org/10.15575/kh.v3i2.11520

Romdhoni, A. H., Tho’in, M., & Wahyudi, A. (2012). Sistem Ekonomi Perbankan Berlandaskan Bunga (Analisis Perdebatan Bunga Bank Termasuk Riba Atau Tidak). Jurnal Akuntansi Dan Pajak, 13(01).

Sari, T. D. R., & Sukmasari, D. (2018). Does Organizational Learning and Innovation Influence Performance? Journal of Behavioural Economics, Finance, Entrepreneurship, Accounting and Transport, 6(1), 22–25.

Sofa, K., Suryanto, T. L. M., & Suryono, R. R. (2020). Audit Tata Kelola Teknologi Informasi Menggunakan Kerangka Kerja COBIT 5 Pada Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Tanggamus. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi, 1(1), 39–46.

Triyanti, D. P. B. (2019). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Koperasi, Umkm, Perindustrian Dan Perdagangan Kabupaten Barito Timur. Jurnal PubBis, 3(1), 87–101.

Tuhuteru, H., & Iriani, A. (2018). Analisis Sentimen Perusahaan Listrik Negara Cabang Ambon Menggunakan Metode Support Vector Machine dan Naive Bayes Classifier. Jurnal Informatika: Jurnal Pengembangan IT, 3(3), 394–401. https://doi.org/10.30591/jpit.v3i3.977

Wiguna, P. D. A., Swastika, I. P. A., & Satwika, I. P. (2019). Rancang Bangun Aplikasi Point of Sales Distro Management System dengan Menggunakan Framework React Native. Jurnal Nasional Teknologi Dan Sistem Informasi, 4(3), 149–159. https://doi.org/10.25077/teknosi.v4i3.2018.149-159

Downloads

Published

2021-12-27