REKAYASA PERANGKAT LUNAK TRY OUT ONLINE UNTUK SMK DI WILAYAH LAMPUNG TIMUR
Keywords:
Try Out, Online, Waterfall, UML, SMK Lampung TimurAbstract
Seiring dengan tuntutan bagi seluruh siswa untuk mengikuti Ujian Nasional, maka diperlukan metode bimbingan belajar yang mendalam agar siswa dapat memahami mata pelajaran yang akan diujikan pada Ujian Nasional. Saat ini SMK di wilayah Lampung Timur masih menggunakan media pembelajaran konvensional. Selain dari pada itu, setiap diadakan latihan Ujian Nasional selalu menggunakan media kertas yang hanya bisa digunakan sekali pakai sehingga mengakibatkan pemborosan biaya operasional sekolah. Dengan kondisi seperti ini maka perlu adanya media pembelajaran yang bisa diminati peserta didik dan dapat meminimalisir biaya operasional. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membantu mengatasi permasalahan di SMK Lampung Timur dan menghasilkan perangkat lunak latihan soal-soal Ujian Nasional yang berbentuk Try Out Online yang dapat digunakan untuk membantu siswa berlatih dalam mempersiapkan diri menghadapi Ujian Nasional. Metode pengembangan sistem yang digunakan adalah metode waterfall dan metode penarikan sampel berstrata proporsional, UML (Unified Modeling Language) digunakan sebagai alat bantu untuk menjelaskan gambaran rancangan sistem, untuk perancangan antar muka sistem yang dibuat menggunakan aplikasi balsamic mockups, serta bahasa pemrograman PHP. Berdasarkan hasil pengujian dan perhitungan ISO 9126, tingkat kualitas perangkat lunak aplikasi try out online, secara keseluruhan dalam kriteria Sangat Baik, dengan persentase 90%. Aspek kualitas tertinggi adalah aspek Reliability dengan persentase sebesar 92%, selajutnya aspek Functionality dengan persentase 91%, aspek Usability dengan persentase 89%, sedangkan aspek kualitas terendah adalah aspek Efficiency dengan persentase sebesar 86%.
References
Adnin, A. B., Rahmanto, Y., & Puspaningrum, A. S. (2022). Pembuatan Game Edukasi Pembelajaran Kata Imbuhan Untuk Tingkat Sekolah Dasar (Studi Kasus Sd Negeri Karang Sari Lampung Utara). Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak (JATIKA), 3(2), 202–212. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/informatika
Adrian Sitinjak, P., & Ghufroni An, M. (2022). Arsitektur Enterprise Sistem Informasi Penerimaan Siswa Baru (Studi Kasus: Smp Kristen 2 Bandar Jaya). Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 3(1), 1–11. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/JTSI
Aldino, A. A., & Ulfa, M. (2021). Optimization of Lampung Batik Production Using the Simplex Method. BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika Dan Terapan, 15(2), 297–304. https://doi.org/10.30598/barekengvol15iss2pp297-304
Alita, D., Putra, A. D., & Darwis, D. (2021). Analysis of classic assumption test and multiple linear regression coefficient test for employee structural office recommendation. IJCCS (Indonesian Journal of Computing and Cybernetics Systems), 15(3), 1–5.
Aminatun, D., Muliyah, P., & Haryanti, H. (2021). the Effect of Using Dictogloss on Students’ Listening Comprehension Achievement. JURNAL PAJAR (Pendidikan Dan Pengajaran), 5(2), 262–269. https://doi.org/10.33578/pjr.v5i2.8246
Ariyanti, L., Satria, M. N. D., Alita, D., Najib, M., Satria, D., & Alita, D. (2020). Sistem Informasi Akademik Dan Administrasi Dengan Metode Extreme Programming Pada Lembaga Kursus Dan Pelatihan. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 1(1), 90–96. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/sisteminformasi
Damayanti, D., Sulistiani, H., & Umpu, E. F. G. S. (2021). Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Pengelolaan Tabungan Siswa pada SD Ar-Raudah Bandarlampung. Jurnal Teknologi Dan Informasi, 11(1), 40–50. https://doi.org/10.34010/jati.v11i1.3392
Darwis, D., Paramita, C. D., Yasin, I., & Sulistiani, H. (2022). Pengembangan Sistem Pengendalian Arus Kas Menggunakan Metode Direct Cash Flow (Studi Kasus : Badan Kesatuan Bangsa Dan Politik Daerah Provinsi Lampung). Jurnal Ilmiah Sistem Informasi Akuntansi, 2(1), 9–18. https://doi.org/10.33365/jimasia.v2i1.1874
Faqih, Y., Rahmanto, Y., Ari Aldino, A., & Waluyo, B. (2022). Penerapan String Matching Menggunakan Algoritma Boyer-Moore Pada Pengembangan Sistem Pencarian Buku Online. Bulletin of Computer Science Research, 2(3), 100–106. https://doi.org/10.47065/bulletincsr.v2i3.172
Helmy, N. F., Johar, R., & Abidin, Z. (2018). Student’s understanding of numbers through the number sense strategy. Journal of Physics: Conference Series, 1088. https://doi.org/10.1088/1742-6596/1088/1/012098
Ismatullah, H., & Adrian, Q. J. (2021). Implementasi Prototype Dalam Perancangan Sistem Informasi Ikatan Keluarga Alumni Santri Berbasis Web. Jurnal Informatika Dan Rekayasa …, 2(2), 3–10. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/informatika/article/view/924
Isnain, A. R., Prasticha, D. A., & Yasin, I. (2022). Rancang Bangun Sistem Informasi Pembayaran Biaya Pendidikan (Studi Kasus : Smk Pangudi Luhur Lampung Tengah). Jurnal Ilmiah Sistem Informasi Akuntansi, 2(1), 28–36. https://doi.org/10.33365/jimasia.v2i1.1876
Isnain, F., Kusumayuda, Y., & Darwis, D. (2022). Penerapan Model Altman Z-Score Untuk Analisis Kebangkrutan Perusahaan Menggunakan (Sub Sektor Perusahaan Makanan Dan Minuman Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia). Jurnal Ilmiah Sistem Informasi Akuntansi, 2(1), 1–8. https://doi.org/10.33365/jimasia.v2i1.1873
Kurniawan, D. E., Ahmad, I., Ridho, M. R., Hidayat, F., Js, A. A., & Anggra Js, A. (2019). Analysis of performance comparison between Software-Based iSCSI SAN and Hardware-Based iSCSI SAN. Journal of Physics: Conference Series, 1351(1), 12009. https://doi.org/10.1088/1742-6596/1351/1/012009
Kurniawan, D. E., Iqbal, M., Friadi, J., Borman, R. I., & Rinaldi, R. (2019). Smart monitoring Kurniawan, D. E., Iqbal, M., Friadi, J., Borman, R. I., & Rinaldi, R. (2019). Smart monitoring temperature and humidity of the room server using raspberry pi and whatsapp notifications. Journal of Physics: Conference Series, 1351(1), 1200. Journal of Physics: Conference Series, 1351(1), 12006. https://doi.org/10.1088/1742-6596/1351/1/012006
Kurniawati, R. D., & Ahmad, I. (2021). SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN KELAYAKAN USAHA MIKRO KECIL MENENGAH DENGAN MENGGUNAKAN METODE PROFILE MATCHING PADA UPTD PLUT KUMKM PROVINSI LAMPUNG. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi, 2(1), 74–79.
Megawaty, D. A., Alita, D., & Dewi, P. S. (2021). Penerapan Digital Library Untuk Otomatisasi. 2(2), 121–127.
Nani, D. A. (2019). Islamic Social Reporting: the Difference of Perception Between User and Preparer of Islamic Banking in Indonesia. TECHNOBIZ : International Journal of Business, 2(1), 25. https://doi.org/10.33365/tb.v2i1.280
Pratama, R. R., & Surahman, A. (2020). Perancangan Aplikasi Game Fighting 2 Dimensi Dengan Tema Karakter Nusantara Berbasis Android Menggunakan Construct. Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak, 1(2), 234–244. https://doi.org/10.33365/jatika.v1i2.619
Priandika, A. T., Tanthowi, A., & Pasha, D. (2022). Permodelan Sistem Pembayaran SPP Berbasis Sms Gateway Pada SMK Negeri 1 Bandar Lampung. Journal of Engineering and Information Technology for Community Service, 1(1), 21–25. https://doi.org/10.33365/jeit-cs.v1i1.130
Putra, S. D., Borman, R. I., & Arifin, G. H. (2022). Assessment of Teacher Performance in SMK Informatika Bina Generasi using Electronic-Based Rating Scale and Weighted Product Methods to Determine the Best Teacher Performance. International Journal of Informatics, Economics, Management and Science, 1(1), 55. https://doi.org/10.52362/ijiems.v1i1.693
Rahman Isnain, A., Indra Sakti, A., Alita, D., Satya Marga, N., Isnain, A. R., Sakti, A. I., Alita, D., Marga, N. S., Rahman Isnain, A., Indra Sakti, A., Alita, D., & Satya Marga, N. (2021). Sentimen Analisis Publik Terhadap Kebijakan Lockdown Pemerintah Jakarta Menggunakan Algoritma Svm. Jdmsi, 2(1), 31–37. https://t.co/NfhnfMjtXw
Rahmanto, Y., Alfian, J., Damayanti, D., & Borman, R. I. (2021). Penerapan Algoritma Sequential Search pada Aplikasi Kamus Bahasa Ilmiah Tumbuhan. Jurnal Buana Informatika, 12(1), 21. https://doi.org/10.24002/jbi.v12i1.4367
Rahmanto, Y., Hotijah, S., & Damayanti, . (2020). PERANCANGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS KEBUDAYAAN LAMPUNG BERBASIS MOBILE. Jurnal Data Mining Dan Sistem Informasi, 1(1), 19. https://doi.org/10.33365/jdmsi.v1i1.805
Ramadhanu, P. B., & Priandika, A. T. (2021). Rancang Bangun Web Service Api Aplikasi Sentralisasi Produk Umkm Pada Uptd Plut Kumkm Provinsi Lampung. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi, 2(1), 59–64. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/JTSI
Redy Susanto, E., Jupriyadi, Neneng, Putra, R. A. M., Cahyono, R. P., & Hasbi, F. A. (2022). PELATIHAN PENGGUNAAN WEBSITE DESA BAGI PARA STAFF DI. 3(1), 79–84.
Riskiono, S. D., & Pasha, D. (2020). Analisis Metode Load Balancing Dalam Meningkatkan Kinerja Website E-Learning. Jurnal TeknoInfo, 14(1), 22–26.
Rizki, M. A. K., & Op, F. (2021). Rancang Bangun Aplikasi E-Cuti Pegawai Berbasis Website ( Studi Kasus : Pengadilan Tata Usaha Negara ). Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 2(3), 1–13.
Septilia, H. A., Parjito, P., & Styawati, S. (2020). Sistem Pendukung Keputusan Pemberian Dana Bantuan menggunakan Metode AHP. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi, 1(2), 34–41.
Setiawan, A., & Pasha, D. (2020). Sistem Pengolahan Data Penilaian Berbasis Web Menggunakan Metode Pieces (Studi Kasus : Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Provinsi Lampung). Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 1(1), 97–104. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/sisteminformasi
Setiawansyah, S., Adrian, Q. J., & Devija, R. N. (2021). Penerapan Sistem Informasi Administrasi Perpustakaan Menggunakan Model Desain User Experience. Jurnal Manajemen Informatika (JAMIKA), 11(1), 24–36. https://doi.org/10.34010/jamika.v11i1.3710
Setiawansyah, S., Sulistiani, H., Sulistiyawati, A., & Hajizah, A. (2021). Perancangan Sistem Pengelolaan Keuangan Komite Menggunakan Web Engineering (Studi Kasus : SMK Negeri 1 Gedong Tataan). Komputika : Jurnal Sistem Komputer, 10(2), 163–171. https://doi.org/10.34010/komputika.v10i2.4329
Soraya, A., & Wahyudi, A. D. (2021). Rancang bangun aplikasi penjualan dimsun berbasis web. Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 2(4), 43–48.
Styawati, Andi Nurkholis, Zaenal Abidin, & Heni Sulistiani. (2021). Optimasi Parameter Support Vector Machine Berbasis Algoritma Firefly Pada Data Opini Film. Jurnal RESTI (Rekayasa Sistem Dan Teknologi Informasi), 5(5), 904–910. https://doi.org/10.29207/resti.v5i5.3380
Susanto, E. R., Puspaningrum, A. S., & Neneng, N. (2019). Kombinasi Gifshuffle, Enkripsi AES dan Kompresi Data Huffman Untuk Meningkatkan Keamanan Data. Jurnal Tekno Kompak, 15(1), 1–12.
Syah, H., & Witanti, A. (2022). Analisis Sentimen Masyarakat Terhadap Vaksinasi Covid-19 Pada Media Sosial Twitter Menggunakan Algoritma Support Vector Machine (Svm). Jurnal Sistem Informasi Dan Informatika (Simika), 5(1), 59–67. https://doi.org/10.47080/simika.v5i1.1411
Teknologi, J., Jtsi, I., Rahmadhani, T., Isnaini, F., Informasi, S., Teknik, F., & Indonesia, U. T. (2021). Sistem Informasi Akuntansi Pendapatan Perusahaan ( Studi Kasus : Pt Mutiara Ferindo Internusa ). 2(4), 16–21.
Wantoro, A., Samsugi, S., & Suharyanto, M. J. (2021). Sistem Monitoring Perawatan dan Perbaikan Fasilitas PT PLN (Studi Kasus : Kota Metro Lampung). Jurnal TEKNO KOMPAK, 15(1), 116–130.
Wantoro, A., Syarif, A., Muludi, K., & Nisa, K. (2020). Implementation of fuzzy-profile matching in determining drug suitability for hypertensive patients. IOP Conference Series: Materials Science and Engineering, 857(1), 12027. https://doi.org/10.1088/1757-899X/857/1/012027
Yanuarsyah, M. R., Muhaqiqin, M., ..., & Napianto, R. (2021). Arsitektur Informasi Pada Sistem Pengelolaan Persediaan Barang (Studi Kasus: Upt Puskesmas Rawat Inap Pardasuka Pringsewu). Jurnal Teknologi Dan …, 2(2), 61–68. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/sisteminformasi/article/view/869
Yulianti, D. T., Damayanti, D., & Prastowo, A. T. (2021). PENGEMBANGAN DIGITALISASI PERAWATAN KESEHATAN PADA KLINK PRATAMA SUMBER MITRA BANDAR LAMPUNG. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi, 2(2), 32–39.
Yunita Amelia, D. S. (2022). Pengaruh Gaya Hidup dan Kualitas Produk terhadap Keputusan Pembelian pada Mahasiwa UMSU. Jurnal Of Economic and Business Research, 2(1), 47–56.