Perancangan Sistem Informasi Penerimanaan Siswa Baru Pada SMAN 1 Way Lima Berbasis Website

Authors

  • Dedi Susanto informatika

Keywords:

Aplikasi, Sekolah, Peserta Didik, PPDB, UML, Waterfall.

Abstract

SMA Negeri 1 Way Lima adalah salah satu Institusi Pendidikan yang berlokasi di Kecamatan Way Lima Kabupaten Pesawaran Lampung. Permasalahan yang ada pada SMA N 1 Waylima yaitu  Dalam aktifitas pendaftaran peserta didik baru masih dilakukan dengan cara mengisi formulir Pendaftaran kemudian dicatat kembali kedalam buku Penerimaan Siswa.

Aplikasi Pendaftaran Peserta Didik Baru dirancang dengan metode pengembangan system waterfall, pada tahap perancangan menggunakan pemodelan Unified Modeling Language (UML) yang terdiri dari use case diagram, class diagram, sequence diagram dan activity diagram. input system meliputi data profil, data berita dan Informasi, data kegiatan, data fasilitas, info PPDB dan data pendaftaran PPDB. Dan output system meliputi, profil sekolah, berita terbaru, kegiatan, fasilitas, info PPDB dan pendaftaran PPDB.

Hasil penelitian dan perancangan yaitu menu profil yang  di dalamnya  terdapat informasi sejarah, visi-misi, menu kegiatan yang di dalamnya terdapat informasi tentang osis, rohis, Paskibra, PMR, pramuka dan olimpiade, menu fasilitas dan menu pendaftaran PPDB yang di dalamnya terdapat pendaftaran regular dan pendaftaran prestasi.

References

Abidin, Z, & Ahmad, I. (2021). Effect of mono corpus quantity on statistical machine translation Indonesian–Lampung dialect of nyo. Journal of Physics: Conference Series, 1751(1), 12036.

Abidin, Zaenal. (2021). PENGARUH PENAMBAHAN KORPUS PARALEL PADA MESIN PENERJEMAH STATISTIK BAHASA INDONESIA KE BAHASA LAMPUNG DIALEK NYO. Jurnal Teknoinfo, 15(1), 13–19.

Abidin, Zaenal. (2017). Penerapan Neural Machine Translation untuk Eksperimen Penerjemahan secara Otomatis pada Bahasa Lampung–Indonesia. Prosiding Seminar Nasional Metode Kuantitatif, 1.

Abidin, Zaenal, & Permata, P. (2021). Pengaruh Penambahan Korpus Paralel Pada Mesin Penerjemah Statistik Bahasa Indonesia Ke Bahasa Lampung Dialek Nyo. Jurnal Teknoinfo, 15(1), 13. https://doi.org/10.33365/jti.v15i1.889

Abidin, Zaenal, Permata, P., & Ariyani, F. (2021). Translation of the Lampung Language Text Dialect of Nyo into the Indonesian Language with DMT and SMT Approach. INTENSIF: Jurnal Ilmiah Penelitian Dan Penerapan Teknologi Sistem Informasi, 5(1), 58–71. https://doi.org/10.29407/intensif.v5i1.14670

Abidin, Zaenal, Sucipto, A., & Budiman, A. (2018). Penerjemahan Kalimat Bahasa Lampung-Indonesia Dengan Pendekatan Neural Machine Translation Berbasis Attention Translation of Sentence Lampung-Indonesian Languages With Neural Machine Translation Attention Based. J. Kelitbangan, 6(02), 191–206.

Aguss, R. M., Amelia, D., Abidin, Z., & Permata, P. (2021). Pelatihan Pembuatan Perangkat Ajar Silabus Dan Rpp Smk Pgri 1 Limau. Journal of Social Sciences and Technology for Community Service (JSSTCS), 2(2), 48. https://doi.org/10.33365/jsstcs.v2i2.1315

Agustina, A., & Kastamto, dan. (2022). Analisis Karakteristik Aliran Sungai Pada Sungai Cimadur, Provinsi Banten Dengan Menggunakan Hec-Ras. Journal of Infrastructural in Civil Engineering (JICE), 03(01), 31–41. https://ejurnal.teknokrat.ac.id/index.php/jice

Alita, D., Setiawansyah, S., & ... (2021). C45 Algorithm for Motorcycle Sales Prediction On CV Mokas Rawajitu. Jurnal Sisfotek …, 11(2), 127–134. http://journal.stmikglobal.ac.id/index.php/sisfotek/article/view/392

Ariyanti, L. (2020). Sistem Informasi Akademik Dan Administrasi Dengan Metode Extreme Programming Pada Lembaga Kursus Dan Pelatihan. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 1(1), 90–96.

Ayu, M., Sari, F. M., & Muhaqiqin, M. (2021). Pelatihan Guru dalam Penggunaan Website Grammar Sebagai Media Pembelajaran selama Pandemi. Al-Mu’awanah: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1), 49–55.

Diharjo, W., Sani, D. A., & Arif, M. F. (2020). Game Edukasi Bahasa Indonesia Menggunakan Metode Fisher Yates Shuffle Pada Genre Puzzle Game. Journal of Information Technology, 5(2), 23–35.

Erri, W. P., Dian, W. P., & A, P. N. (2016). Game Edukasi Berbasis Android Sebagai Media Pembelajaran Untuk Anak Usia Dini. J I M P - Jurnal Informatika Merdeka Pasuruan, 1(1), 46–58. https://doi.org/10.37438/jimp.v1i1.7

Fakhrurozi, J., Pasha, D., Jupriyadi, J., & Anggrenia, I. (2021). Pemertahanan Sastra Lisan Lampung Berbasis Digital Di Kabupaten Pesawaran. Journal of Social Sciences and Technology for Community Service (JSSTCS), 2(1), 27. https://doi.org/10.33365/jsstcs.v2i1.1068

Fariyanto, F., & Ulum, F. (2021). Perancangan Aplikasi Pemilihan Kepala Desa Dengan Metode Ux Design Thinking (Studi Kasus: Kampung Kuripan). Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 2(2), 52–60. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/JTSI

Hendrastuty, N., Ihza, Y., Ring Road Utara, J., & Lor, J. (2021). Rancang Bangun Aplikasi Monitoring Santri Berbasis Android. Jdmsi, 2(2), 21–34.

Hidayat, R. (2014). Sistem Informasi Ekspedisi Barang Dengan Metode E-CRM Untuk Meningkatkan Pelayanan Pelanggan. Sisfotek Global.

Indrayuni, E. (2019). Klasifikasi Text Mining Review Produk Kosmetik Untuk Teks Bahasa Indonesia Menggunakan Algoritma Naive Bayes. Jurnal Khatulistiwa Informatika, 7(1), 29–36. https://doi.org/10.31294/jki.v7i1.1

Jupriyadi, J., Putra, D. P., & Ahdan, S. (2020). Analisis Keamanan Voice Over Internet Protocol (VOIP) Menggunakan PPTP dan ZRTP. Jurnal VOI (Voice Of Informatics), 9(2).

Khadaffi, Y., Jupriyadi, J., & Kurnia, W. (2021). APLIKASI SMART SCHOOL UNTUK KEBUTUHAN GURU DI ERA NEW NORMAL (STUDI KASUS: SMA NEGERI 1 KRUI). Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi, 2(2), 15–23.

Lukman, A., Hakim, A., Maulana, I., Wafa, I., & Koswara, Y. (2021). Perancangan Aplikasi Inventaris Gudang Menggunakan Bahasa Program PHP dan Database MySQL Berbasis WEB. 4(1), 7–13. https://doi.org/10.32493/jtsi.v4i1.7754

Mastan, I. A., Sensuse, D. I., Suryono, R. R., & Kautsarina, K. (2022). Evaluation of Distance Learning System (E-Learning): a Systematic Literature Review. Jurnal Teknoinfo, 16(1), 132. https://doi.org/10.33365/jti.v16i1.1736

Melyza, A., & Aguss, R. M. (2021). Persepsi Siswa Terhadap Proses Penerapan Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga Dan Kesehatan Pada Pandemi Covid-19. Journal Of Physical Education, 2(1), 8–16.

Nabila, Z., Rahman Isnain, A., & Abidin, Z. (2021). Analisis Data Mining Untuk Clustering Kasus Covid-19 Di Provinsi Lampung Dengan Algoritma K-Means. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 2(2), 100. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/JTSI

Nani, D. A., Ahluwalia, L., & Novita, D. (2021). Pengenalan Literasi Keuangan Dan Personal Branding Di Era Digital Bagi Generasi Z Di Smk Pgri 1 Kedondong. Journal of Social Sciences and Technology for Community Service (JSSTCS), 2(2), 43. https://doi.org/10.33365/jsstcs.v2i2.1313

Ni Kadek Yuni Utami, N. M. S. W. T. (2020). KAJIAN USER INTERFACE PADA WEBSITE KALENDER BALI berbasis web. Senada, 3, 539–545.

Novawan, A., Aisyiyah, S., Miqawati, A. H., Wijayanti, F., & Indrastana, N. S. (2020). Exploring the Teachers’ Perspective on Morality in an English as a Foreign Language Pedagogy. Journal of ELT Research: The Academic Journal of Studies in English Language Teaching and Learning, 5(1), 80–93. https://doi.org/10.22236/JER

Novianti, H., Allsela, M., & Nurul. (2016). Penerapan Konsep Customer Relationship Management (Crm) Pada Sistem Informasi Penyewaan Lapangan Futsal Di Swadaya Futsal Palembang. Jurnal Sistem Informasi (JSI), 8(2), 2355–4614.

Novitasari, Y. S., Adrian, Q. J., & Kurnia, W. (2021). Rancang Bangun Sistem Informasi Media Pembelajaran Berbasis Website (Studi Kasus: Bimbingan Belajar De Potlood). Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 2(3), 136–147. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/JTSI

Nuriman, M. L., Mayesti, N., Beny, B., Yani, H., Ningrum, G. M., Darma, U. B., Soejono, A. W., Setyanto, A., & Sofyan, A. F. (2019). Evaluasi Usability Website Menggunakan System Usability Scale. Bina Darma Conference on Computer Science, 2(1), 29–37. http://jti.respati.ac.id/index.php/jurnaljti/article/view/213

Oktaviani, L., Fernando, Y., Romadhoni, R., & Noviana, N. (2021). Developing a web-based application for school councelling and guidance during COVID-19 Pandemic. Journal of Community Service and Empowerment, 2(3), 110–117. https://doi.org/10.22219/jcse.v2i3.17630

Pahdi, R., Mailizar, & Abidin, Z. (2020). Indonesian junior high school students’ higher order thinking skills in solving mathematics problems. Journal of Physics: Conference Series, 1460(1). https://doi.org/10.1088/1742-6596/1460/1/012031

Pratomo, C., & Gumantan, A. (2021). Analisis Efektifitas Pembelajaran Daring Terhadap Hasil Belajar Pendidikan Olahraga Pada Masa Pandemi Covid-19 SMK SMTI Bandarlampung. Journal Of Physical Education, 2(1), 26–31.

Priandika, A. T., & Widiantoro, W. (2021). PENERAPAN METODE DESAIN SPRINT PADA SISTEM MOBILE. 15(2), 121–126.

Puspita, K., Alkhalifi, Y., & Basri, H. (2021). Rancang Bangun Sistem Informasi Penerimaan Peserta Didik Baru Berbasis Website Dengan Metode Spiral. Paradigma - Jurnal Komputer Dan Informatika, 23(1), 35–42. https://doi.org/10.31294/p.v23i1.10434

Putri, N. U., Oktarin, P., & Setiawan, R. (2020). Pengembangan Alat Ukur Batas Kapasitas Tas Sekolah Anak Berbasis Mikrokontroler. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kendali Dan Listrik, 1(1), 14–22. https://doi.org/10.33365/jimel.v1i1.189

Putri, S. eka Y. (2020). Penerapan Model Naive Bayes Untuk Memprediksi Potensi Pendaftaran Siswa Di Smk Taman Siswa Teluk Betung Berbasis Web. Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak, 1(1), 93–99. https://doi.org/10.33365/jatika.v1i1.228

Qomariah, L., & Sucipto, A. (2021). Sistem Infomasi Surat Perintah Tugas Menggunakan Pendekatan Web Engineering. JTSI-Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi, 2(1), 86–95.

Rauf, A., & Prastowo, A. T. (2021). Rancang Bangun Aplikasi Berbasis Web Sistem Informasi Repository Laporan Pkl Siswa (Studi Kasus Smk N 1 Terbanggi Besar). Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 2(3), 26. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/JTSI

Redy Susanto, E., Admi Syarif, A. S., Muludi, K., & Wantoro, A. (2021). Peer Review: Implementation of Fuzzy-based Model for Prediction of Thalassemia Diseases.

Samsudin, M., Abdurahman, M., & Abdullah, M. H. (2019). Sistem Informasi Pengkreditan Nasabah Pada Koperasi Simpan Pinjam Sejahtera Baru Kota Ternate Berbasis Web. Jurnal Ilmiah ILKOMINFO - Ilmu Komputer & Informatika, 2(1), 11–23. https://doi.org/10.47324/ilkominfo.v2i1.16

Samsugi, S., Nurkholis, A., Permatasari, B., Candra, A., & Prasetyo, A. B. (2021). Internet of Things Untuk Peningkatan Pengetahuan Teknologi Bagi Siswa. Journal of Technology and Social for Community Service (JTSCS), 2(2), 174.

Susanto, E. R., Puspaningrum, A. S., & Neneng, N. (2021). Model Rekomendasi Penerima Bantuan Sosial Berdasarkan Data Kesejahteraan Rakyat. Jurnal Tekno Kompak, 15(1), 1–12.

Susanto, E. R., & Ramadhan, F. (2017). Rancang Bangun Aplikasi Berbasis Web Perizinan Praktik Tenaga Kesehatan Menggunakan Framework Codeigniter Pada Dinas Kesehatan Kota Metro. Jurnal Tekno Kompak, 11(2), 55–60.

Tansir, F. A., Megawati, D. A., & Ahmad, I. (2021). PENGEMBANGAN SISTEM KEHADIRAN KARYAWAN PARUH WAKTU BERBASIS RFID ( STUDI KASUS : PIZZA HUT ANTASARI , LAMPUNG ). 2, 40–52.

Tanthowi, A. (2021). IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI PEMBAYARAN BERBASIS SMS GATEWAY (Studi Kasus : SMK NEGERI 1 Bandar Lampung). Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak (JATIKA), 2(2), 188–195. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/informatika

Ulum, F., & Muchtar, R. (2018). Pengaruh E-Service Quality Terhadap E-Customer Satisfaction Website Start-Up Kaosyay. Jurnal Tekno Kompak, 12(2), 68–72.

Wantoro, A. (2020). KOMBINASI METODE ANALITICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) DAN SIMPLE ADDTIVE WEIGHT (SAW) UNTUK MENENTUKAN WEBSITE E-COMMERCE TERBAIK. Sistemasi: Jurnal Sistem Informasi, 9(1), 131–142.

Yanuarsyah, M. R., Muhaqiqin, M., & ... (2021). Arsitektur Informasi Pada Sistem Pengelolaan Persediaan Barang (Studi Kasus: Upt Puskesmas Rawat Inap Pardasuka Pringsewu). Jurnal Teknologi Dan …, 2(2), 61–68. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/sisteminformasi/article/view/869

Yulianti, D. T., Damayanti, D., & Prastowo, A. T. (2021). Pengembangan Digitalisasi Perawatan Kesehatan Pada Klink Pratama Sumber Mitra Bandar Lampung. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi, 2(2), 32–39.

Downloads

Published

2022-03-29